Friday, December 4, 2009

Van Java Warnai Musik Indonesia

Artikel berikut mencakup informasi terkait yang mungkin menyebabkan Anda untuk mempertimbangkan kembali apa yang Anda pikir Anda mengerti. Yang paling penting adalah untuk belajar dengan pikiran yang terbuka dan bersedia untuk merevisi pemahaman Anda jika perlu.
VIVAnews - Namanya identik dengan kota asal mereka. Tak salah lagi, Van Java adalah sebuh grup band asal kota Bandung.

Mereka hadir dengan satu impian, yakni ingin tercatat sebagai salah satu band Bandung yang memberi kontribusi untuk industri musik Tanah Air.

Terbentuk pada 2008 dengan formasi Kuykuy (vokal), Dany Black (bass), Budhi (gitar), Ode (gitar), dan Rotua (drum). Nama band mereka dicomot dari Paris Van Java yang merupakan sebutan lain kota Bandung .

Kelima cowok ini memang tumbuh besar dan ditempa pasang surut industri musik kota Bandung. Sebelumnya, mereka masing-masing sudah memiliki band yang cukup punya nama.

Dasar kami nggak bisa diam. Ketika vakum dari masing-masing band dan kebetulan satu tongkrongan, kami langsung bikin projek jam session. Tapi, lama-lama kami pikir kenapa tidak diseriusin saja. Dan Van Java adalah hasil keseriusan itu, kata Danny Black saat ditemui VIVAnews di bilangan Kemang, Jakarta, Jumat 4 Desember 2009.

Hasil kumpul-kumpul itu kemudian mereka tuangkan dalam satu album dengan lebih dulu melempar single bertajuk Duhai Sayang (Malam Minggu) yang rilis di bawah label RPM.

Saya percaya bahwa apa yang telah Anda baca sejauh ini informatif. Bagian berikut ini harus pergi jauh ke arah membereskan segala ketidakpastian yang mungkin tetap.

Lagu ini sengaja dibuat sederhana dan sedikit kocak. Bicara keseharian dan bisa terjadi sama siapa pun," ujarnya.

Lagu itu bercerita tentang seorang cowok yang baru pertama kali merasakan jatuh cinta. "Rasa rindu yang membuncah membuat cowok itu tidak sabar menunggu malam minggu tiba, jelas Kuykuy mengenai single debut Van Java.

Video klipnya sudah dibuat beberapa waktu lalu dengan menampilkan Aziz Gagap sebagai bintangnya. Kelucuan Aziz berhasil mengangkat cerita yang terkandung dalam lirik lagu menjadi sebuah tayangan yang lucu, sederhana dan sangat menghibur.

œKami akan mengeluarkan album-album yang bisa dinikmati pecinta musik Tanah Air," katanya.

Banyaknya band-band baru yang bermunculan tidak dijadikan sebagai persaingan. "Tapi, kami ingin bisa punya andil besar di industri musik Indonesia," tutur Kuykuy.

Van Java yang sudah mengeluarkan album ini memang sedang fokus untuk meningkatkan hasil ring back tone (RBT)-nya.

œFokus kami dengan lirik dan aransemen yang pas serta bisa enak didengar. Kami juga sukses di RBT nanti, ujar Kuykuy.

arinto.wibowo@vivanews.com

¢ VIVAnews
Apakah benar-benar ada informasi tentang news yang nonesensial? Kita semua melihat segala sesuatu dari sudut yang berbeda, sehingga sesuatu yang relatif tidak signifikan untuk satu mungkin penting untuk yang lain.

No comments:

Post a Comment